blog visitors

Indonesia Harus Berbenah !

Indonesia Gagal Mendapatkan Medali Emas Di Olimpiade London 2012, Indonesia gagal membuat tradisi emas di cabang bulu tangkis, pasalnya kemarin Tontowi ahmad / Liliyana Natsir gagal mengalahkan pasangan dari denmark, entah apa yang membuat pasangan campuran andalan Indonesia ini kalah dari pasangan campuran dari denmark, yang jelas indonesia kali ini memang harus berbenah karena kejadian kemarin memang sudah merupakan bukti bahwa indonesia harus mempunyai generasi muda di cabang badminton indonesia juga tidak bisa mengandalkan terus-menerus pemain badminton yang sudah senior karena masa-masa emas pemain badminton rata-rata sampai umur 27 lebih dari itu memang sudah bisa menunjukkan peforma yang maksimal, seperti contoh taufik hidayat yang sudah berumur lebih dari 30 tahun masih bisa bermain akan tetapi peformanya sangat menurun dibandingkan tahun-tahun yang dahulu.

Indonesia memang agak sulit untuk membina pemain-pemain dari usia dini, tidak tahu kenapa kok bisa seperti itu padahal negara-negara lain seperti thailand sudah mulai bangkit dengan atlet bulu tangkis dengan usia yang sangat dini, apakah indonesia akan tertinggal? jawabanya bisa dijawab ditahun berikutnya. Indonesia memang seharusnya berbenah dan harus berbenah, jangan seperti kejadian dengan cabang sepak bola, hah mungkin kita tidak tahu kapan sepak bola indonesia akan bangkit, dengan segala kesemrawutanya pantas kita kecewa sebagai warga negara indonesia karena sepak bola kita tak kunjung bangkit. Mungkin di dunia hanya Indonesia yang mempunyai 2 Liga dalam satu negara, tidak tahu apa yang dipikirkan para bapak-ibu terhormat yang duduk diasana, yang jelas KAMI sebagai warga negara indonesia sangat-sangat kecewa dengan kinerja BAPAK-IBU yang sedang duduk DISANA. Tetapi kami sangat bangga lahir di indonesia dan akan selalu mendukung kemajuan-kemajuan yang dihasilkan dari tangan yang ikhlas dan tidak mengharap apa-apa kecuali demi INDONESIA. KAMI juga menghargai kinerja BAPAK-IBU disana

Bagi yang ingin mengatakan opininya bisa coment dibawah ini, INDONESIA harus maju.

0 komentar:

Posting Komentar